Anda pernah melihat brand atau suatu produk yang campaign di dunia online atau perusahaan yang memiliki website dan sosial media? Nah inilah yang disebut sebagai digital marketing. Iya digital marketing adalah usaha untuk melakukan pemasaran sebuah brand atau produk melalui dunia internet atau dunia digital.
Hal ini bertujuan untuk menjangkau konsumen atau calon konsumen secara cepat dan tepat waktu ditengah semakin maraknya pengguna internet di Indonesia. Jadi sudah jelas bahwa digital marketing merupakan cara untuk mempromosikan suatu produk atau brand dengan melalui internet atau media sosial baik itu facebook, youtube, email, SMS, atau media digital yang lainya.
Nah untuk pemasaran digital di media sosial sendiri dapat dilakukan dengan melalui dua cara yakni sebagai berikut:
- Beriklan di media sosial dengan menggunakan iklan berbayar. Pada umumnya memang seluruh perusahaan penyedia layanan media sosial menawarkan iklan berbayar kepada para penggunanya. Dalam hal ini Anda dapat memasang iklan di media sosial yakni dengan melakukan segmentasi audiens misala tempat tinggal, berdasarkan usia, interest, dan lain sebagainya.
- Yang kedua yakni dengan menggunakan konten untuk mendapatkan, mempertahankan, serta meningkatkan followers secara organik. Selain dengan menggunakan iklan berbayar di media sosial, maka Anda dapat menggunakan konten marketing guna mendapatkan, mempertahankan, bahkan untuk meningkatkan follower organik.
Nah untuk dapat mengiklankan produk di media digital dengan tepat dan efisien tentunya tidaklah mudah. Untuk itu perlu menggunakan digital agency marketing yang memiliki berbagai keterampilan serta pengalaman sidang tersebut.
Diginet adalah salah satu digital agency di Indonesia yang memberikan solusi internet marketing untuk membantu meningkatkan ROI bisnis Anda.
Nah Diginet sendiri merupakan agen digital marketing yang telah berpengalaman sejak tahun 2007 lalu dan terus memberikan komitmen untuk memberikan kepuasan terhadap klien. Dalam hal ini, diginet memiliki beberapa keunggulan mulai dari merancang strategi sesuai dengan kondisi industri saat ini.
Strategi yang sesuai dengan kebutuhan bisnis sehingga goals akan lebih cepat, didukung oleh teknologi dan tools terbaru sehingga lebih relevan dengan bisnis, memiliki tim yang akan terus menganalisa strategi campaign yang disediakan, memiliki channel yang tepat sasaran dengan audiens dan bisnis klien. Untuk info lebih lengkap tentang digital agency marketing Diginet, Anda dapat mengakses http://digitalinternet.co.id.