4 Strategi Perlu Anda Tahu Saat Belajar Online Marketing

belajar online marketing

Online marketing merupakan suatu cara yang dilakukan untuk mengenalkan suatu produk ke khalayak ramai dengan menggunakan media digital sebagai wadah untuk mempromosikannya. Biasanya cara ini akan lebih efesien, tepat waktu dan juga lebih relevan menjangkau banyak orang. Era digital seperti sekarang ini memang mengharuskan kita untuk belajar online marketing agar tidak ketinggalan dan tergerus oleh merk lain yang sudah menggunakan metode ini. Sehingga bisa bersaing secara luas dan lebih kompetitif.

Belajar online marketing tentu memiliki tekhnik-tekhnik tertentu yang perlu dipelajari agar lebih optimal dan terarah. Anda yang baru saja bergelut di bidang tekhnologi digital ataupun ingin mempelajari secara lebih mendalam, dapat memilih International Design School. Di sini, Anda bukan hanya akan belajar tentang hal mendasar saja, tetapi akan diperkenalkan secara lebih mendalam tentang ilmu dan tekhnik yang tepat dalam memasarkan produk secara digital.

belajar online marketing
belajar online marketing

Baik dengan tekhnik SEO dan SEM, ataupun pengoptimalan lebih besar terhadap akun sosial media yang dimiliki. Anda bisa melihat program yang ditawakan oleh IDS di sini idseducation.com/course/digital-marketing

Setiap pemasaran pastilah memiliki strategi yang umum dikenal oleh para penggelunya. Begitu juga dengan digital marketing ini.

Ada strategi yang begitu dikenal dalam pemasaran menggunakan media digital ini, yaitu :

1. Attract

Ini adalah fase dimana Anda akan memperkenalkan produk atau merek Anda kepada konsumen menggunakan beberapa media, seperti Facebook, website, blog ataupun dengan keyword.

2. Convert

Ini adalah tahap setelah fase attract dilakukan. Dimana para konsumen akan mendapatkan informasi bagaimana cara mereka menghubungi Anda untuk mempertanyakan ataupun tertarik dengan produk yang Anda tawarkan. Mereka akan memberikan kontak informasi yang kemudian bisa Anda gunakan sebagai database dikemudian hari.

3. Close

Setelah data mereka kita dapatkan, lakukan pendekatan secara personal kepada mereka. Perkenalkan produk yang kita miliki kepada mereka. Bisa dilakukan secara terprogram ataupun dengan pendekatan secara khusus kepada setiap individu3. Delight

Banyak orang yang menyepelakan tentang fase delight. Karena hal ini mungkin tidak langsung menawarkan produk yang kita punya kepada konsumen, baik yang sudah lama ataupun baru. Tetapi lebih kepada memberikan smart content, melakukan survey dan juga melakukan sosial monitoring.

Demikian 4 strategi yang harus Anda kenali dalam belajar online marketing. Anda bisa mempelajari lebih mendalam ke empat strategi itu di IDS, agar pengetahuan Anda lebih terbuka tentang dunia marketing ini. Segera daftarkan diri Anda sekarang juga.

Artikel yang Direkomendasikan